Satpolpp Kota Metro Info Terbaru Satlinmas Ikut Andil Dalam Kegiatan Monitoring Pemerintah Umum

Satlinmas Ikut Andil Dalam Kegiatan Monitoring Pemerintah Umum

Anggota Satlinmas di 5 kelurahan se kecamatan Metro Timur ikut andil dalam kegiatan Monitoring Pemerintahan Umum di Aula Kelurahan Yosodadi Metro Timur sekira pukul 8.30 wib s/d selesai Rabu 24 September 2025

Peran aktif Linmas dalam monitoring pemerintahan umum tidak hanya mencerminkan komitmen terhadap tugas perlindungan masyarakat, tetapi juga menunjukkan pentingnya kolaborasi antara aparat kelurahan dan masyarakat dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik (good governance) di tingkat lokal.

Related Post

SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA METRO MEMONITORING PAJAK DAN RETRIBUSI SUPAYA PIHAK TERKAIT MEMBAYAR PAJAK TEPAT PADA WAKTUNYASATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA METRO MEMONITORING PAJAK DAN RETRIBUSI SUPAYA PIHAK TERKAIT MEMBAYAR PAJAK TEPAT PADA WAKTUNYA

Selasa 07 Maret 2023. Pukul 08.00 Wib. s.d Selesai Satuan Polisi Pamong Praja Kota Metro Menugaskan 10 personil untuk Memonitoring Pajak Dan Retribusi di Restoran / Rumah makan, hotel, pajak