Satpolpp Kota Metro Info Terbaru Kebakaran Bengkel

Kebakaran Bengkel

Pada hari Rabu, 06-02-2024 sekira pukul 09.20 wib didapati informasi dari warga yang menghubungi Posko Damkar dan penyelamatan, tentang telah terjadi kebakaran di JL A.R Prawira Negara, no.15 RT17/RW03, Kauman, Kec Metro Pusat, Kota Metro.

Kronologis kejadian

  • Bermula ketika Bapak Syam’ani sedang menambal ban ditengah kegiatan, tiba-tiba api menyambar botol bensin di dekat alat tambal ban, anak bapak syam’ani yang melihat api membumbung tinggi kemudian melakukan pemadaman dibantu warga sekitar, dikarenakan api yang terlalu besar kemudian salah satu warga menghubungi Damkarmat kota metro.
  • Setelah mendapat informasi valid kemudian Satgas damkar meluncurkan 2 unit Kendaraan Pemadam Kebakaran Sat Pol PP Kota Metro beserta personil satgas Pemadam Kebakaran meluncur kelokasi kejadian.
  • Setelah tiba dilokasi pukul 09.22 wib satgas Damkarmat langsung memadamkan api dan langsung melakukan pendinginan
  • api berasal dari alat tambal ban yang menyambar botol bensin.
  • setelah pukul 09.40 wib kondisi sudah kondusif, anggota satgas Damkarmat kota Metro kembali keposko pemadam kebakaran dan penyelamatan sat pol pp kota metro.

Catatan :

  1. Korban jiwa/luka : luka bakar lengan dan kaki bapak syam’ani.

2 . Proses Pemadam Kebakaran menggunakan 2 unit kendaraan pemadam kebakaran diantaranya

  • Kendaraan jenis Mitsubishi Colt diesel dengan nopol BE 4048 FZ
  • Kendaraan jenis Mitsubishi fuso dengan nopol BE 9050 FZ

4 . Dalam proses pemadaman didampingi oleh.

  • Kabid Damkar dan penyelamatan
  • Kasi Pemadaman Penyelamatan dan Sarpras
  • Kasi pencegahan
  • Fungsional polisi pamong praja (Danru Damkarmat)

Kendala

  • Antusiasnya warga yang menghambat mobil damkar menuju langsung ke lokasi kejadian.

Related Post

PAM Kegiatan Pelaksanaan Pasar Murah Dalam Rangka Pengendalian Inflasi  Menjelang Ramadhan 1445H.PAM Kegiatan Pelaksanaan Pasar Murah Dalam Rangka Pengendalian Inflasi  Menjelang Ramadhan 1445H.

Pada Hari Kamis Tanggal 07 Maret 2024 pukul 08.30 wib. s.d selesai anggota Satuan Polisi Pamong Praja Kota Metro melaksanakan Pengamanan dalam rangka kegiatan Pelaksanaan Pasar Murah Dalam Rangka Pengendalian