laporan Kinerja Satuan Polisi Pamong Praja Kota Metro disusun sebagai wujud pertanggung jawaban atas pencapaian kinerja yang telah ditetapkan dalam perjanjian kinerja Tahun Anggaran 2022. Semoga laporan ini dapat memberikan informasi tentang pencapaian kinerja organisasi sebagai bahan evaluasi pimpinan dalam mengambil kebijakan serta pembinaan terhadap ASN di Kota Metro agar nantinya dapat meningkatkan kualitas kinerja sebagai instansi pelayanan publik, khususnya dalam mendukung tercapainya target Rencana Pembangunan Jangka Menengan Daerah (RPJMD) demi mewujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang baik (Good Governance), Terhormat dan Bermartabat menuju Visi Kota Metro 2021-2026 yaitu “Terwujudnya Kota Metro Berpendidikan, Sehat, Sejahtera dan Berbudaya”
LAKIP 2023
Related Post
SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA METRO MELAKSANAKAN PATROLI WILAYAH DI LAMPU MERAH YANG ADA DI KOTA METROSATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA METRO MELAKSANAKAN PATROLI WILAYAH DI LAMPU MERAH YANG ADA DI KOTA METRO
Selasa 07 Maret 2023. Pukul 08.30 Wib. s.d Selesai15 PERSONIL SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA METRO MELAKSANAKAN PATROLI WILAYAH DI LAMPU MERAH KOTA METRO, MENGAMANKAN 1 PENGAMEN YANG SEDANG
Walikota Metro Memberikan Penghargaan Kepada Satpol PP Kota MetroWalikota Metro Memberikan Penghargaan Kepada Satpol PP Kota Metro
Pada hari Senin tanggal 27 Juni 2022 pukul 07.30 wib s.d selesai telah berlangsung Apel dan Pemberian Penghargaan Atas Loyalitas dan Dedikasi dalam Penanganan Anak Punk di Kota Metro dilaksanakan
Monitoring Kawasan Tanpa Rokok (KTR)Monitoring Kawasan Tanpa Rokok (KTR)
Pada Hari Selasa tanggal 18 November 2025 pukul 10.30 wib s.d 13.30 wib telah melaksanakan Monitoring Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di lingkungan sekolah, tempat Ibadah dan fasilitas Umum merupakan langkah
Pengamanan Turnamen Bulutangkis Pemuda Muhammadiyah Kota MetroPengamanan Turnamen Bulutangkis Pemuda Muhammadiyah Kota Metro
Hari : MingguTgl : 25 Agustus 2024Jam : 08:00 wib S/D selesaiacara : Memberikan sambutan pada acara Pembukaan Turnamen Bulutangkis Pemuda Muhammadiyah Kota Metro dalam rangka memperingati HUT RI ke
